Halo #sobatpusbanglaut
Senin (21/8) telah dilaksanakan pembukaan diklat Training of Trainer (ToT) IMO Model Course 6.09 Training Course for Instructors periode 21 sd 29 Agustus 2023. Diklat ini terdiri dari 2 (dua) kelas, kelas A berjumlah 30 (Tiga Puluh) orang dengan hybrid dan kelas B berjumlah 31 (Tiga Puluh Satu) orang dengan hybrid yang dilaksanakan di PIP Semarang.
Pembukaan diwakili oleh Kepala Bidang Pelatihan (Capt. Wisnu Risianto, M.M.) dan dilanjutkan Pembelajaran hari pertama dengan pengajar kelas A Bpk Capt. Hadi Supriyono, Sp.1, M.M., M.Mar. dan kelas B Bpk Suwondo, M.Mar.E.